Membuat Dual Lighting Effect (Photoshop)

 




Kali ini saya akan membagikan tutorial cara membuat efek dual lighting di Adobe Photoshop. Gimana caranya, langsung saja ikuti langkah-langkahnya...

Pertama

Siapkan gambar yang akan kamu edit. Kemudian di jendela layer create new fill adjustment layer pilih black and white (biarkan auto) saja, lalu klik create new fill adjustment layer lagi pilih Curves > sesuaikan tingkat gelap dan cahayanya..


Kedua

Masih di Jendela Layers, klik Create a new layer > beri nama biru, lalu klik 2 kali di jendela warna kemudian pilih warna biru. Setelah itu klik Brush Tool (B) > Pilih type brush yang Soft Round, kecilkan sizenya menjadi 91px, Opacity = 100% , Flow = 100%.



Kemudian oleskan brush warna biru tadi di daerah sebelah kiri gambar, lalu pilih color



Ketiga 

Buat layer baru lagi, dan beri nama merah. Lalu dijendela wrna pilih warna merah, kemudian klik brush tool dan oleskan dibagian kanan gambar, setelah itu pilih color.


Yang terakhir, turunkan nilai Fill nya pada warna biru dan merah menjadi 60% agar lebih soft 



0 Response to "Membuat Dual Lighting Effect (Photoshop)"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel